Oleh : Mochammad Isro Al fajri
Sehari sebelum
keberangkatan ke Sumbawa saya dan ke-empat teman saya, mengunjungi kampus
Universitas Indonesia di Depok untuk bertemu tim IGEM UI yang mendapat medali
perak Oktober lalu di Hongkong, untuk pergi ke kampus UI kami memilih
menggunakan transportasi kereta api, tidak sesuai dengan padangan kami di TV,
ternyata naik kereta api itu adalah sesuatu hal yang menyenangkan dan nyaman
apabila pada waktu bukan jam pergi dan pulang kerja, ini adalah kesan yang baik
karena ini juga pertamakali saya dan teman-teman menggunakan alat transportasi
ini,
setelah berganti kereta dua kali kami sudah sampai di stasiun UI Depok.
Universitas Indonesia adalah tempat kuliah idaman saya setelah Institut
Teknologi Bandung sewaktu SMA, akhirnya saya bisa menginjakan kaki di UI
meskipun hanya berkunjung tetapi itu sudah membuat hati saya senang dan
bahagia. Selain itu tempat pertemuan kami di bagian perpustakaan Univ.
Indonesia yang baru di bangun. Kampus yang besar harus juga memiliki
perpustakaan yang Besar itu semua terlihat di
Universitas Indonesia Perpustakaan yang besar dan nyaman dilengkapi beberapa brand terkenal seperti Strabucks Cofee restaurant korea, koneksi internet yang cepat, ruang baca yang nyaman dilengkapi AC, lift, dan beberapa unit PC apple yang disediakan. Sehingga membuat mahasiswa dan mahasiswinya betah untuk baca dan berdiskusi di perpustakaan. Kami sempat bertukar pengalaman, pikiran dan wawasan mengenai kampus dan khususnya kompetisi IGEM, karena kami juga termasuk salah satu peserta dari Indonesia selain ITB dan UI, perbincangan sangat menarik dan menghasilkan, selain di universitas Indonesia yang mengaami kesulitan di masalah pendanaan dan dukungan kampus untuk mengikuti IGEM competiton,
kalau kami lebih kepada masalah perlengkapan laboratorium dan infrastruktur penunjang lainnya, dan sama-sama menglamai kesulitan dalam pembuatan WIKI. Kami saling sharing, agar nantinya kedepan kami dapat berdiri sendiri dalam pembuatan WIKI dan keikutsertaan kami dalam kompetisi IGEM.
Diskusi |
Sumbawagen bersma tim iGEM UI 2013 |
Universitas Indonesia Perpustakaan yang besar dan nyaman dilengkapi beberapa brand terkenal seperti Strabucks Cofee restaurant korea, koneksi internet yang cepat, ruang baca yang nyaman dilengkapi AC, lift, dan beberapa unit PC apple yang disediakan. Sehingga membuat mahasiswa dan mahasiswinya betah untuk baca dan berdiskusi di perpustakaan. Kami sempat bertukar pengalaman, pikiran dan wawasan mengenai kampus dan khususnya kompetisi IGEM, karena kami juga termasuk salah satu peserta dari Indonesia selain ITB dan UI, perbincangan sangat menarik dan menghasilkan, selain di universitas Indonesia yang mengaami kesulitan di masalah pendanaan dan dukungan kampus untuk mengikuti IGEM competiton,
Foto Bersama didepan gedung Rektorat UI |
kalau kami lebih kepada masalah perlengkapan laboratorium dan infrastruktur penunjang lainnya, dan sama-sama menglamai kesulitan dalam pembuatan WIKI. Kami saling sharing, agar nantinya kedepan kami dapat berdiri sendiri dalam pembuatan WIKI dan keikutsertaan kami dalam kompetisi IGEM.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar